Wakaf Pembangunan Kelas
Dari Abdullah bin Abbas ra bahwa Saad bin Ubadah ibunya meninggal dunia ketika ia tidak ada di tempat, lalu ia datang kepada Nabi Muhammad SAW untuk bertanya
“Wahai Rasulullah, sesungguhnya ibuku telah meninggal sedang saya tidak ada di tempat, apakah jika saya bersedekah untuknya bermanfaat baginya”? Rasul SAW menjawab : “Ya”, Saad berkata : “Saksikanlah bahwa kebunku yang banyak buahnya aku sedekahkan untuknya”. (HR.Bukhari)
Foto lokasi tempat di bangun Pembangunan Kelas
Pengantar
Alhamdulillah pembangunan kelas akan di mulai. Dan bagi bapak, ibu, saudara peduli pendidikan gratis bagi seluruh anak – anak generasi muda.
Yang ingin berpartisipasi untuk bekal nanti diakhirat ataupun persembahan pahala sedekah jariyah untuk orang tua, orang tercinta kita yang masih ada maupun yang sudah tiada.
Masih ada kesempatan untuk memberikan donasi untuk program wakaf ini kerena pembangunan masih berjalan, semoga amal baik ibu, bapak & saudara semuanya diterima oleh Allah SWT dan bekal untuk diakhirat kelak.
Ruang Serba Guna /Aula Yang di gunakan sebagai kelas
Salah satu sudut masjid di lantai 4 yang
di gunakan sebagai kelas
Alirkan Pahala Sedekah Kepada Mereka Yang Sudah Tiada
Dari Abdullah bin Abbas ra bahwa Saad bin Ubadah ibunya meninggal dunia ketika ia tidak ada di tempat, lalu ia datang kepada Nabi Muhammad SAW untuk bertanya “Wahai Rasulullah, sesungguhnya ibuku telah meninggal sedang saya tidak ada di tempat, apakah jika saya bersedekah untuknya bermanfaat baginya”? Rasul SAW menjawab : “Ya”, Saad berkata : “Saksikanlah bahwa kebunku yang banyak buahnya aku sedekahkan untuknya”. (HR.Bukhari)
Rencana Anggaran Biaya
Jazakallahu khairan katsiron, semoga niat baik Bapak dan Ibu dibalas dengan balasan berlipat dari Allah SWT.
Amiin
INGIN CHATING DENGAN ADMIN
INGIN TANYA INFORMASI
DOWNLOAD PROPOSAL